Arti Hari Selasa dan kebaikan pada hari Selasa menurut Hadits

Hari Selasa merupakan hari ke-3 dalam waktu Seminggu.Pada hari Selasa terdapat makna tersembunyi di dalamnya.
Berikut adalah penjelasan tentang Hari Selasa menurut Hadits Nabi Muhammad SAW;

Anas bin Malik ra, meriwayatkan, ia berkata: "Rasulullah saw, ditanya tentang hari Selasa?" Maka Rasulullah menjawab: "Hari Selasa adalah hari berdarah!"
Sahabat bertanya: "Kenapa bisa demikian, Ya Rasulullah?".
Jawab: "Karena pada hari itulah Siti Hawa haid dan putera Adam membunuh saudaranya sendiri".


Dari Sebagaian ulama 'mengatakan: Pada hari selasa tujuh jiwa tewas, yaitu:
-Nabi Jurjais alaihissalam.
-Nabi Yahya as.
-Nabi Zakariya as.
-Tukang sihir Fir'aun.
-Asiah binti Muzahim, istri Fir'aun.
-Sahib sapi Bani Israil.
-Habil, putra Nabi Adam alaihissalam.

Dan binatang-binaang diciptakan Allah pada hari selasa, dan Ia bolehkan untuk menyembelih dan menumpahkan darahnya, maka barang siapa akan berbekam, hendaklah ia lakukan pada hari selasa.

Demikian penjelasan tentang Hari Selasa, semoga menambah wawasan kita semua.

Belum ada Komentar untuk "Arti Hari Selasa dan kebaikan pada hari Selasa menurut Hadits"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel